
Ketua Presidium Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) Mgr Antonius Bunjamin Subianto, OSC mengapresiasi dan bersyukur atas terselenggaranya Seminar Nasional Dokumen Abu Dhabi “Tentang Persaudaraan Manusia untuk Perdamaian Dunia dan Hidup Beragama” di Universitas... Read more »

Keadilan yang memulihkan persekutuan Bacaan Mzm 82:1-4 Berilah keadilan kepada orang yang lemah dan kepada anak yatim, belalah hak orang sengsara dan orang yang kekurangan! Luk 18:1-8 Tidakkah Allah akan membenarkan orang-orang... Read more »

Komisi Hubungan Antar Agama dan Kepercayaan Kevikepan Yogyakarta Barat (HAK KYBAR) mengadakan kegiatan Srawung Orang Muda Lintas Iman di Desa Wisata Brayut, Pandowoharjo, Sleman, Yogyakarta, 29-30 Oktober 2022. Ada tiga hal penting... Read more »

Dalam tradisi Iman Katolik, ada sejumlah tahapan yang dijalani untuk menghidupi dan mendewasakan penghayatan imannya. Umat Katolik yang telah berusia minimal 14 tahun diperkenankan untuk menerima Sakramen Penguatan sebagai penanda bahwa mereka... Read more »

Peringatan Hari Kelahiran Pancasila tahun 2022 dapat dirayakan dengan meriah. Seratus orang muda Katolik (OMK) berkolaborasi dengan orang muda lintas agama dan kepercayaan mengadakan acara Refleksi Pancasila dan Aksi Sosial bertempat di... Read more »

“Kami berterima kasih kepada seluruh aparat pemerintah, aparat keamanan, dan masyarakat kota Semarang, yang telah menjaga kota Semarang sangat kondusif sehingga Perayaan Paskah dapat berjalan dengan baik dan diikuti banyak umat secara... Read more »

“Baru kali ini Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Boyolali masuk gereja, tampil di mimbar, memberikan kata sambutan dan mengucapkan Selamat Natal dan Tahun Baru,” demikian sepenggal kata sharing Pendeta Herminto dalam Silaturami... Read more »

Menutup Season of Creation, Ketua Komisi Keadilan, Perdamaian dan Keutuhan Ciptaan (KKPKC) Kevikepan Semarang, Romo Aloys Budi Purnomo Pr bekerjasama dengan sejumlah tokoh lintas agama Semarang menanam Pohon Zaitun di Kompleks Pastoran... Read more »

Dionisius Martama adalah tokoh yang penuh integritas dan total dalam kerasulan dialog. Sebagai orang Katolik, ia sungguh menghayati kekatolikannya, yakni menjadi pembawa damai bagi siapapun. Maka, ia sangat dekat dan akrab dengan... Read more »

Prakarsa baik datang dari Suster Theresiani SDP (Sisters of Devine Provindence/Penyelenggaraan Ilahi) untuk melakukan aksi nyata merawat lingkungan. Ia pun mengajak komunitas lintas agama di kota Semarang untuk bersama-sama melakukan aksi tersebut.... Read more »