
Keuskupan Agung Semarang (KAS) berkomitmen untuk menanamkan nilai-nilai kebangsaan dalam diri orang muda dengan menyelenggarakan Srawung Orang Muda Lintas Agama dan Kepercayaan. Program ini dilaksanakan setiap 4 tahun sekali di semua wilayah... Read more »

Oleh ALOYS BUDI PURNOMO PR Bagi bangsa kita, Indonesia, sebagai Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), bulan Agustus selalu istimewa. Duet Bung Karno-Hatta memproklamasikan kemerdekaan atas nama bangsa Indonesia pada tanggal 17 Agustus... Read more »

Oleh BAVO BENEDICTUS SAMOSIR, OCSO* Sewaktu saya masih berusia Sekolah Dasar, keluarga kami tinggal di sebuah desa terpencil. Desa kami adalah desa transmigran yang mayoritas masyarakatnya berasal dari Pulau Jawa yang menganut... Read more »

Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI) setia menjunjung 4 pilar kebangsaan melalui berbagai kegiatannya. Minggu, 17 Juli 2022 pagi, di Hotel Candi Indah, Semarang, WKRI Cabang Kota Semarang melaksanakan kegiatan “Dialog Interaktif 4... Read more »

Dalam tradisi Iman Katolik, ada sejumlah tahapan yang dijalani untuk menghidupi dan mendewasakan penghayatan imannya. Umat Katolik yang telah berusia minimal 14 tahun diperkenankan untuk menerima Sakramen Penguatan sebagai penanda bahwa mereka... Read more »

Peringatan Hari Kelahiran Pancasila tahun 2022 dapat dirayakan dengan meriah. Seratus orang muda Katolik (OMK) berkolaborasi dengan orang muda lintas agama dan kepercayaan mengadakan acara Refleksi Pancasila dan Aksi Sosial bertempat di... Read more »

Meski Hari Raya Idul Fitri telah berlangsung beberapa waktu lalu, silaturahmi dan kehangatan perayaan lebaran masih dirasakan. Sejumlah tokoh agama di kota Semarang bersilaturahmi hari raya Idul Fitri dengan Gubernur Jawa Tengah... Read more »

Umat Muslim di Indonesia memiliki kekhasan dalam merayakan Idul Fitri. Dalam perbicangan silaturahmi tokoh lintas agama dan kepercayaan, Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Tengah, H. Tafsir menjelaskan seputar halal bihalal. “Dalam Islam,... Read more »

“Kami berterima kasih kepada seluruh aparat pemerintah, aparat keamanan, dan masyarakat kota Semarang, yang telah menjaga kota Semarang sangat kondusif sehingga Perayaan Paskah dapat berjalan dengan baik dan diikuti banyak umat secara... Read more »

“Baru kali ini Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Boyolali masuk gereja, tampil di mimbar, memberikan kata sambutan dan mengucapkan Selamat Natal dan Tahun Baru,” demikian sepenggal kata sharing Pendeta Herminto dalam Silaturami... Read more »